Program Studi Perikanan Tangkap

Kurikulum

Kajian yang dikembangkan pada Prodi Perikanan Tangkap ITK-B adalah kajian yang berorientasi pada eksplorasi dan pemanfaatan sumberdaya perikanan laut dalam sebagai sumber potensial kedaulatan pangan Bangsa Indonesia dengan tetap mempertahankan keberlanjutan sumberdaya. Tingkat kedalaman dan keluasan materi pembelajaran Prodi Teknologi Penangkapan Ikan dinyatakan dalam standar isi pembelajaran. Standar isi pembelajaran mengacu pada deskripsi CPL sesuai KKNI, yaitu menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan dan keterampilan Perikanan dan kelautan secara umum dan konsep teoritis dan keterampilan Dalam bidang teknologi dan manajemen perikanan tangkap.

Daftar Mata Kuliah per Semester

Catatan

  1. Mahasiswa wajib memprogram mata kuliah pilihan minimal 9 sks atau setara dengan 3 Mata Kuliah.
  2. Tanda *) pada nama matakuliah menunjukan bahwa matakuliah tersebut ditawarkan di dua semester yaitu ganjil dan genap.
id_IDID